Evakuasi Satwa Buaya ke Balai TN Way Kambas

18 April 2025

Evakuasi Satwa Buaya ke Balai TN Way Kambas

Anggota Koramil 09/0429 Way Jepara Kawal Evakuasi Satwa Buaya ke Balai TN Way Kambas

Sebagai bentuk sinergi dan komitmen dalam menjaga kelestarian alam, anggota Koramil 09/0429 Way Jepara turut mengawal proses evakuasi seekor buaya yang akan diserahkan ke pihak Balai Taman Nasional Way Kambas dan selanjutnya ke BKSDA Provinsi Lampung.

Pengawalan ini dilakukan demi memastikan keamanan dan kelancaran proses pemindahan satwa liar tersebut, sekaligus mendukung upaya pelestarian ekosistem serta perlindungan satwa dilindungi.

TNI hadir tidak hanya menjaga kedaulatan negara, tapi juga turut andil dalam menjaga harmoni antara manusia dan alam.

Lokasi SMK

Contact Person

Hubungi Kami

untuk mengetahui lebih lanjut bisa hubungi kami di bawah ini pemesanan paket wisata (Mas Sunandar : 0812-7425-1354)

Pesan Disini

Social Media

Contact Us

Instagram @btn_waykambas

Copyright © 2024 Taman Nasional Way Kambas, All rights reserved. Present by PT LSKK